Proses pembelajaran dilakukan dengan cara :
- Pembelajaran di awali dengan berbaris dihalaman dengan membaca do’a belajar bersama
- Klasikal, mlapalkan Al-Qur’an surat-surat pendek dan dio’a harian
- Kegiatan motorik halus seperti ; mewarnai, menggunting, melipat, menempel, menggambar, memindahkan air kedalam botol, puzzle, mengerjakan maze, menyusun balok.dll.
- Motorik kasar seperti; melompat, berlari, melempar dan menangkap bola, merangkak, dll.
- Pengenalan huruf hijaiyah dan alfabet, secara klasikal dan privat.
- Free test hapalan yang sudah disampaikan.
- Pendekekatan emosional anak dengan cara menanyakan kegiatan yang akan berlangsung dan kegiatan di rumah.
- Setiap hari Jum’at dibiasakan untuk belajar sholat dhuha bersama.